MDMC, LAZISMU , DAN MPM PIMPINAN PUSAT MUHAMMADIYAH MENGGELAR PERESMIAN KANDANG KELOMPOK TERNAK TERPADU

DALAM RANGKA PEMBERDAYAAN EKONOMI WARGA KORBAN LONGSOR

JEMBLUNG BANJARNEGARA, MDMC, LAZISMU , DAN MPM PIMPINAN PUSAT

MUHAMMADIYAH MENGGELAR PERESMIAN KANDANG KELOMPOK TERNAK

TERPADU.


MUHAMMADIYAH SEBAGAI ORGANISASI DAKWAH YANG MULTI DIMENSI.

TIDAK HANYA BERSIFAT NORMATIF TAPI JUGA DAKWAH YANG MENYANGKUT

PEMBERDAYAAN EKONOMI. DALAM KAITANNYA DENGAN PEMBERDAYAAN

EKONOMI, MDMC, LAZISMU DAN MPM PIMPINAN PUSAT MUHAMMADIYAH

MENYELENGGARAKAN PERESMIAN KANDANG KELOMPOK TERNAK TERPADU

YANG DITUJUKAN UNTUK MEMBERDAYAKAN WARGA KORBAN LONGSOR

JEMBLUNG BANJARNEGARA DENGAN HARAPAN DAKWAH PEMBERDAYAAN

EKONOMI DI BANJARNEGARA INI MAMPU MENINGKATKAN PENDAPATAN SERTA

KUALITAS HIDUP WARGA.

UNTUK MENJAGA KESINAMBUNGAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

JEMBLUNG, MAJELIS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELAKSANAKAN

PELATIHAN LANJUTAN, YAITU PELATIHAN MANAJEMEN KANDANG DAN

BETERNAK KAMBING YANG BAIK.